Ke Ragunan Jangan Lupa Mampir Di RM Betawi H.Apen
Kabarbetawi.id, Jakarta – Menyambangi warung Makanan Betawi H. Apen di Jakarta Selatan, menjadi sesuatu yang berbeda. Kenapa? Ketika menyantap hidangan kuliner Betawi, di lantai dua langsung terlihat gambar-gambar binatang yang menjadi penghuni taman margasatwa Ragunan. Unik kan. Tempat nya persis berhadap-hadapan dengan Ragunan. Dari depan Warung, atmosfir Betawi sudah terasa.Continue Reading





















